".. makanan punya kisah .." (.. food has its tale .. cibus habet fabula ..)
.. baik itu mengenai falsafah, filosofis, sejarah maupun perilaku budaya yang menjadi simbol, ritual, adat, dan kearifan lokal masyarakat setempat serta pembentuk karakter, jati diri serta ciri identitas suatu bangsa ..



Sunday 3 August 2014

Katemak

Katemak adalah salah satu masakan khas Nusa Tenggara Timur yang dibuat dari daging sapi yang direbus dengan ubi, jagung dan sayuran hijau seperti daun singkong, daun pepaya dan daun labu. Bumbu yang digunakan antara lain bawang merah, bawang putih dan cabe merah. Hidangan ini disajikan hangat seperti sop.